Thomas Arya - Cerita Abadi
Hati ku sudah merasa
Dirimu kan pergi jua
Tinggalkan diriku sendiri
Berteman sepi
Kau pergi membawa luka derita
Kini sirna lah semua
Harapan hidup bersama
Hilang sudah tertiup angin lalu
Kenangan kita
Sekeping hati yang rapuh ku simpan menjadi
Cerita abadi
( Reff )
Selamat jalan
Ku do'a kan
Semoga bahagia
Usah hirau kan diri ini
Biar lah begini
Rela hati ku
Melepas mu
Memang berat rasa
Semua ku trima walau harus
Hati ku merana
Nama mutetap abadi
Walau kau tak disisiku lagi
Cinta mutetap di hati
Sepanjang masa kau ku sayangi
( Ke dua 2 )
Kini sirna lah semua
Harapan hidup bersama
Hilang sudah tertiup angin lalu
Kenangan kita
Sekeping hati yang rapuh ku simpan menjadi
Cerita abadi
( Reff )
Selamat jalan
Ku do'a kan
Semoga bahagia
Usah hirau kan diri ini
Biar lah begini
Rela hati ku
Melepas mu
Memang berat rasa
Semua ku trima walau harus
Hati ku merana
Nama mutetap abadi
Walau kau tak disisiku lagi
Cinta mutetap di hati
Sepanjang masa kau ku sayangi
Untuk yang mau mendengarkan langsung lagunya, silahkan download lagunya di sini.
Klik gambar download di bawah ini :
Terimasih Atas Kunjunganya
By : Musnadiyanto S
Sign up here with your email
Berkomentarlah dengan baik dan sopan. ConversionConversion EmoticonEmoticon